Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2024

Keunggulan TKJ / hal positif di TKJ

Gambar
  1. Bisa Belajar Tentang Sistem Operasi Dengan mengambil jurusan TKJ, kamu bisa mempelajari secara detail mengenai sistem operasi. Bahkan, kamu juga bisa belajar mengenai instalasi OS, sistem kerja user, hingga partisi harddisk dan konstruksi. 2. Mempelajari Jaringan Di TKJ, kamu juga bisa belajar mengenai jaringan komputer, lengkap dengan berbagai macam tipologinya. Misal seperti server, IP address, sampai jaringan lokal. 3. Dibekali dengan Skill Troubleshooting Skill troubleshooting yang dipelajari di jurusan ini yang membuat siswa SMK jurusan TKJ istimewa. Dengan skill ini, kamu bisa mengidentifikasi dan menyelesaikan permasalahan yang ada pada harddisk, RAM, hingga CPU. 4. Adanya Praktik Kerja Seperti halnya jurusan SMK lainnya, membuat siswa SMK jurusan TKJ juga diwajibkan untuk PKL atau magang. Dengan magang, kamu bisa menambah wawasan mengenai dunia kerja. Kamu juga bisa merasakan segala permasalahan nyata yang ada di dunia sehari-hari dan berkaitan dengan TKJ. Jadi, kamu t...

Makanan Khas Melayu

Gambar
     1. Roti Jala Roti jala adalah makanan khas masyarakat Melayu di Sumatera Utara. Hidangan ini juga banyak ditemui di Riau. Biasanya makanan ini disuguhkan bersama kuah kari Melayu. Di Deli, Sumatera Utara makanan ini terkenal disajikan dengan kari kambing dan acar nanas. Resep roti jala merupakan perpaduan resep dari masyarakat Melayu dan terdapat sedikit campuran unsur kuliner India. Roti jala juga terdapat di Kepulauan Riau dengan nama roti kirai. Roti jala biasanya dihidangkan sebagai menu sarapan atau menu makan malam. Roti ini sering dihidangkan sebagai menu takjil saat bulan Ramadhan.       2. Gulai Patin Gulai ikan patin adalah perpaduan antara ikan patin dan kuah gulai kental yang lezat. Keunikan dari masakan khas Riau ini terletak pada penggunaan potongan ikan patin yang besar. Namun, tidak banyak yang mengetahui bahwa gulai ikan patin menyimpan sejarah panjang tentang r...